Kamis, 27 Oktober 2022

Suwuk Qobul Hajat

Doa yang dibaca Habib Hasan bin Hub Asegaf, ketika Mahalul Qiyam.

"Yaa Sayyidi Yaa Rasulallah.. 7x
Isyfa' lii hajati 'indallahi fiddunya wal akhirat"

»» Faedah: mempercepat kabul hajat.
.
.

»» Pustaka Menyan | sarkub.com

#wirid #wird #AyoWiridan #sholat #KampusMenyan

Wirid Rejeki Lancar

Amalan dari Al-Qutb Al-Habib Abu Bakar Asegaf Gresik

»» Dirapal 100x
.
.
»» Pustaka Menyan | sarkub.com

#wirid #wird #AyoWiridan #sholat #KampusMenyan

Suwuk Tolak Bala', Musibah, Bencana

* Suwuk Tolak Bala ' *
.
اَللَّهُمَّ يَاكَافِيَ الْبَلَاءْ اِكْفِنَا الْبَلَاءْ قَبْلَ نُزُوْلِهِ مِنَ السَّمَاءْ يَا الله ( يَا الله ٧x )
.
»» dibaca 3x, hari selasa.
.
√ Fadilahnya: "Orang yang membaca, maka tidak akan turun atasnya bala' (musibah) sampai hari Selasa yang kedua, dijaga dari Selasa sampai Selasa" (Kitab Tadzkiirul Musthofa, hal. 158)

#Doa #Wird #selamat  #Sarkub  #AktifisMenyan

Perbedaan kata "Adab" dan "Akhlak"

Materi Kuliah: Bahasa Arab

Perbedaan kata "Adab" dan "Akhlak"

» Terjemahan kamus artinya hampir sama yaitu:
1. Adab:  sopan santun, tata krama
2. Akhlak: etika, moral, budi pekerti

»» Perbedaan sbb:
1. Adab: sebuah nilai kemuliaan yang diperoleh dari proses belajar. 

Dari proses pembelajaran terbentuk sebuah peradaban, spt peradaban yunani, mesir kuno sampai modern.

2. Akhlak: sebuah nilai kemuliaan yang dihasilkan dari proses beribadah kepada Allah SWT. 

Karena itu orang yang beradab belum tentu  berakhlak.


#KampusMenyan #mahasiswa #kuliah #bahasaarab